MENGOBATI MENOPAUSE
Menopause biasanya dialami pada usia
55 tahun bagi kaum wanita.
Penyebabbnyabbiasanya hormone estrogen yang mulai berkurang.
Gejala
yang dialami :
Datang bulan tidak teratur
Daya tahan tubuh mulai menurun
Mudah capek
Seksualitas mulai menurun
Kulit tubuh mulai keriput
Darah haid yang berlebihan.
Untuk
menghambat proses menopause :
Kurangi makan yang berlemak
Perbanyak makan yang mengandung
vitamin E seperti : tauge, kacang hijau, dll
Perbanyak makan makanan yang mentah
(lalapan)
Minum susu yang kalsiumnya tinggi
serta makan sayur-sayuran.
Pengobatannya :
Sediakan daun pisang batu (pupus)
atau bogolnya diparut ditambah air masak 1 gelas, diperas dan disaring lalu
tambahkan madu 2 sendok makan. Diminum
sehari 1x.
Selamat mencoba..!! Lola Vitha Sari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar